Thursday, July 9, 2015

Islam Mengajarkan Kita Untuk Selalu Mengunjungi Taman Kebajikan

Islam Mengajarkan Kita Untuk Selalu Mengunjungi Taman Kebajikan (thebressinghamgardens.com)
Bagi kita yang merasakan kehimpitan, kesengsaraan, kecemasan dan kegundahan dalam hidup. Islam mengajarkan kita untuk mengunjungi taman-taman kebajikan. Apa saja itu taman-taman kebajikan ?


Menyibukan diri dengan memberi,
Mengunjungi,
Membantu,
Menolong,
Dan Meringankan beban sesama J

Dalam buku La Tahzan dikatakan, kita akan mendapatkan kebahagiaan disetiap sisinya, yaitu rasanya, warnanya dan juga hakekatnya.

“Padahal tidak ada seseorang pun memberikan suatu nikmat kepadanya yang harus dibalasnya.
Tetapi (dia memberikan itu semata-mata) karena mencari keridhaan Rabb-Nya
Yang Maha Tinggi. Dan kelak dia benar-benar mendapat kepuasan”

(QS. Al-Lail:19-21)

No comments:

Post a Comment